Siaran Pers

Korban Kecewa, Pelaku TPPO CPMI Ke Jepang Divonis Lebih Rendah Dari Tuntutan dan Kerugian Korban di PN Jakarta Selatan

Jakarta, 01 April 2024- Serikat Buruh Migran Indonesia (SBMI) bersama dengan Korban CPMI ke Jepang hadir dalam Pembacaan Putusan Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan untuk pelaku kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) yang melibatkan 3 terdakwa berinisial Arif Abdul Karim Rosyid (29), Mohammad Rif’an (30), dan Andrean (38) yang ditangkap oleh gabungan Polres Jakarta Selatan […]

Korban Kecewa, Pelaku TPPO CPMI Ke Jepang Divonis Lebih Rendah Dari Tuntutan dan Kerugian Korban di PN Jakarta Selatan Read More »

AHLI: UPAYA PENGHAPUSAN PELAUT MIGRAN DARI UU PPMI ADALAH KEMUNDURAN SERTA MELENCENG DARI SEMANGAT DAN AMANAT KONSTITUSI

Jakarta, 22 Februari 2024 – Ahli Pihak Terkait dalam judicial review (JR) Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2017 tentang Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (PPMI) dalam perkara Nomor 127/PUU-XXI/2023[1], Arie Afriansyah S.H., MIL., Ph.D, menyatakan bahwa status pelaut migran, baik awak buah kapal niaga (ABK Niaga) dan awak kapal perikanan (AKP) Indonesia, yang bekerja di luar negeri

AHLI: UPAYA PENGHAPUSAN PELAUT MIGRAN DARI UU PPMI ADALAH KEMUNDURAN SERTA MELENCENG DARI SEMANGAT DAN AMANAT KONSTITUSI Read More »

SBMI MENDESAK DPR-RI UNTUK SEGERA MEMBAHAS DAN MENGESAHKAN RUU PERLINDUNGAN PEKERJA RUMAH TANGGA

Jakarta, 05 April 2024- Pada tanggal 21 Maret 2023 yang lalu pemerintah telah menyerahkan Daftar Inventarisir Masalah (DIM) Rancangan Undang-Undang Pelindungan Pekerja Rumah Tangga (RUU PPRT) dan telah ditetapkan menjadi RUU inisiatif DPR, namun sampai menjelang berakhirnya masa jabatan DPR-RI periode 2019 sampai 2024 pembahasan dan pengesahan RUU PPRT mengalami kemacetan.  Melalui data Badan Pelindungan

SBMI MENDESAK DPR-RI UNTUK SEGERA MEMBAHAS DAN MENGESAHKAN RUU PERLINDUNGAN PEKERJA RUMAH TANGGA Read More »

Sumber: Dokumentasi oleh Koalisi Tim 9

Aksi Damai Jelang Hari Nelayan Nasional di Tiga Kota, Masyarakat Sipil Desak Presiden Ratifikasi Konvensi ILO 188

Jakarta, 3 April 2024 – Sebuah miniatur kapal sepanjang tiga meter berwarna biru dan corong hitam dengan nama KM Derita Nelayan terlihat berada di depan Patung Arjuna Wijaya (Patung Kuda), Jakarta, pada Rabu (3/4/2024) pagi. Di depan kapal itu, terlihat pula seorang yang melakukan aksi teatrikal sebagai awak kapal yang terjerat di dalam jaring kapal.

Aksi Damai Jelang Hari Nelayan Nasional di Tiga Kota, Masyarakat Sipil Desak Presiden Ratifikasi Konvensi ILO 188 Read More »

3 UNSUR TPPO MAHASISWA INDONESIA DI JERMAN TERPENUHI, SBMI: “MENAMBAH DERETAN PANJANG KORBAN TRAFFICKING BERLATAR PENDIDIKAN TINGGI”

Jakarta, 31 Maret 2024 – Program magang dari 33 kampus ternama di Indonesia yang menempatkan para mahasiswanya untuk magang di Jerman mendapat kritik keras belum lama ini. Kritik ini disasarkan setelah 4 mahasiswa asal Indonesia mengungkap kasus dugaan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) kepada Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Jerman. Dari hasil kronologis yang

3 UNSUR TPPO MAHASISWA INDONESIA DI JERMAN TERPENUHI, SBMI: “MENAMBAH DERETAN PANJANG KORBAN TRAFFICKING BERLATAR PENDIDIKAN TINGGI” Read More »

SBMI AUDIENSI KE KEMENAKER BAHAS BLK KOMUNITAS UNTUK BURUH MIGRAN 

Jakarta- Menindaklanjuti Tantangan dari Menteri Ketenagakerjaan RI, Ida Fauziyah kepada Serikat Buruh Migran Indonesia (SBMI) untuk mendirikan atau membuat Balai Latihan Kerja Komunitas (BLKK) di daerah-daerah yang disampaikannya pada saat membuka Kongres VII SBMI di Gedung Wisma Haji, Jakarta Timur, pada Senin 4 Desember 2023 yang lalu.  SBMI dan Direktorat Pembinaan Palatihan Vokasi dan Produktivitas

SBMI AUDIENSI KE KEMENAKER BAHAS BLK KOMUNITAS UNTUK BURUH MIGRAN  Read More »

RESTITUSI TAK KUNJUNG DITERIMA, SBMI DAN SP AUDIENSI KE KEJAKSAAN INDRAMAYU

Indramayu, Dewan Pimpinan Cabang dan Dewan Pimpinan Nasional Serikat Buruh Migran Indonesia (DPC-DPN SBMI) Indramayu serta Solidaritas Perempuan (SP) serta Korban berinisial R melakukan audiensi ke Kejaksaan Negeri Indramayu, Jawa Barat pada Senin (12/02/24). Audiensi dilakukan untuk mendesak Kejaksaan melaksanakan restitusi pada kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) dengan nomor register: 218/Pid.Sus/2023/PN Idm yang telah

RESTITUSI TAK KUNJUNG DITERIMA, SBMI DAN SP AUDIENSI KE KEJAKSAAN INDRAMAYU Read More »

TAPMI: Pelaut Migran adalah Pekerja Migran

Jakarta, 7 Februari 2024. Tim Advokasi Pelaut Migran Indonesia (TAPMI) sebagai “Pihak Terkait” dalam uji materi atau judicial review (JR) di Mahkamah Konstitusi (MK) dengan nomor perkara 127/PUU-XXI/2023 telah menyampaikan keterangannya secara langsung di hadapan Majelis Hakim MK pada persidangan Rabu, 6 Februari 2024 lalu . TAPMI dalam persidangan MK tersebut menegaskan kerangka argumentasinya bahwa

TAPMI: Pelaut Migran adalah Pekerja Migran Read More »

MK Tetapkan Tim Advokasi Pelaut Migran Indonesia (TAPMI) sebagai Pihak Terkait dalam JR UU PPMI

Jakarta, 24 Januari 2024 – Mahkamah Konstitusi (MK) menetapkan Tim Advokasi Pelaut Migran Indonesia (TAPMI) sebagai Pihak Terkait dalam judicial review (JR) Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2017 tentang Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (PPMI), yang terdaftar dalam perkara Nomor 127/PUU-XXI/2023 [1] pada Senin (22/1/2024). Ketetapan itu diambil lewat rapat permusyawaratan hakim pada 10 Januari lalu. “Menetapkan

MK Tetapkan Tim Advokasi Pelaut Migran Indonesia (TAPMI) sebagai Pihak Terkait dalam JR UU PPMI Read More »

SATU KAPAL, KEMNAKER DAN TAPMI SATU PANDANGAN TERHADAP JR UU PPMI DI MAHKAMAH KONSTITUSI

Jakarta, 15 Januari 2024- Serikat Buruh Migran Indonesia yang tergabung dalam Tim Advokasi Pelaut Migran Indonesia (TAPMI) dengan 6 serikat dan 3 NGO lainnya melaksanakan audiensi bersama Kementerian Ketenagakerjaan guna menyelaraskan pandangan dengan pemerintah dalam upaya mempertahankan Pasal 4 ay at 1 huruf c Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2017  (UU 18/2017) tentang Pelindungan Pekerja Migran

SATU KAPAL, KEMNAKER DAN TAPMI SATU PANDANGAN TERHADAP JR UU PPMI DI MAHKAMAH KONSTITUSI Read More »