
TINDAK 26 PJTKI RENTENIR, KETEGASAN BNP2TKI DIPUJI
Elis Susandra: Semua buruh migran di Hong Kong itu mengalami overgharging yaitu praktik rentenir dalam melipatgandakan keuntungan melalui pemotongan gaji
Elis Susandra: Semua buruh migran di Hong Kong itu mengalami overgharging yaitu praktik rentenir dalam melipatgandakan keuntungan melalui pemotongan gaji
Potongan gaji erat kaitannya dengan pasal karet (76) UU 39/2004. Satu ayat mengunci biaya, ayat lainnya membolehkan Menteri menambah biaya penempatan
Chalief Akbar Kepala KJRI Hongkong: Pada prinsipnya kami siap membantu kasus yang ditangani asal data-datanya lengkap
Upaya menyelamatkan NH dilakukan melalui kroyokan, meski dilakukan jarak jauh, ada group whatsapp yang mendekatkannya, penuh dinamika.
Betty HDH : Semua buruh migran Indonesia mengalami kasus biaya penempatan berlebih, baik buruh migran pemula, atau yang mengalami pemutusan hubungan kerja (terminate) ataupun yang proses penempatan berikutnya meLalui calling visa.