
SBMI-Greenpeace Desak Pemerintah Segera Terbitkan Peraturan untuk Lindungi ABK Indonesia
Hariyanto: Peraturan Pemerintah akan mengatur berbagai hal teknis tentang perekrutan anak buah kapal (ABK) migran, sehingga mempersempit celah praktik pelanggaran hak tenaga kerja serta hak asasi manusia para ABK perikanan.