Pekerja Migran Asal Banyuwangi Meninggal di Malaysia, Keluarga Tunggu Pemulangan Jenazah
Sibu, Sarawak, Malaysia – Endro Sulistiyono (37), seorang Pekerja Migran Indonesia (PMI) asal Desa Bulurejo, Kecamatan Purwoharjo, Kabupaten Banyuwangi, meninggal dunia di Rumah Sakit Sibu, Sarawak, Malaysia. Pria yang memiliki dua anak tersebut mengembuskan napas terakhir pada Selasa (14/1/2025) pukul 09.00 waktu setempat, setelah menjalani perawatan intensif selama sepekan akibat sakit kritis dan sempat mengalami […]
Pekerja Migran Asal Banyuwangi Meninggal di Malaysia, Keluarga Tunggu Pemulangan Jenazah Read More »